• principal@sman17plg.sch.id
  • Jl. Mayor Zurbi Bustan, Lebong Siarang Palembang
  • 088294873406
  • Kesiswaan

    Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2023

    SMA Plus Negeri 17 Palembang melaksanakan upacara dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh pada Tanggal 1 Oktober 2023, yang berlangsung di lapangan upacara, Minggu (1 Oktober 2023). Upacara Hari Kesaktian Pancasila ini dipimpin oleh Bapak Bambang Sadat S.Pd., M.M. yang bertindak sebagai Inspektur Upacara. Hari Kesaktian Pancasila yang diikuti peserta didik kelas XI […]

    Selamat Bertugas Duta Literasi 2023

    Perpustakaan SMA Plus Negeri 17 Palembang terus giat dalam mendukung pemenuhan kebutuhan belajar  siswa dan warga sekolah. Dalam upaya meningkatkan minat membaca dan menumbuhkan  budaya gemar membaca bagi siswa dan guru, Perpustakaan 17 menyelenggarakan Pemilihan Duta Literasi tahun 2023. Kegiatan ini merupakan strategi Perpustakaan 17 dan sekolah untuk mendukung terwujudnya budaya literasi di sekolah maupun […]

    Pelantikan Pengurus OSIS dan MPK Periode 2023-2024

    Senin, 11 September 2023 bertempat di lapangan upacara dilaksanakan Pelantikan Pengurus OSIS dan MPK SMA Plus Negeri 17 Palembang Periode 2023-2024 oleh Ibu Kepala Sekolah. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh warga sekolah, dewan guru, karyawan, dan seluruh peserta didik.   View this post on Instagram   A post shared by SMA Plus Negeri 17 Palembang […]

    Pemira sebagai Sarana Belajar Hidup Berdemokrasi

    Iklim berdemokrasi dapat dikembangkan di mana saja termasuk di sekolah. Sekolah merupakan tempat siswa belajar segala sesuatu termasuk belajar demokrasi. Tidak hanya teori, tetapi dengan penerapan dalam kehidupan sehari-hari. Mengembangkan nilai-nilai demokrasi membutuhkan prinsip kebebasan berpendapat, kesamaan hak dan kewajiban, sehingga tumbuh semangat persaudaraan antara siswa maupun warga sekolah. Aktivitas di sekolah merupakan jembatan atau […]

    Rangkaian Acara Peringatan HUT RI ke-78

    Rangkaian Pelaksanaan Peringatan  HUT ke-78 Kemerdekaan RI di SMA Plus Negeri 17 Palembang dimulai sejak tanggal 16 Agustus hingga 18 Agustus 2023. Dimulai dengan kegiatan perlombaan yang diselenggarakan oleh pihak kesiswaan dengan OSIS pada hari pertama lomba. kemeriahan perlombaan yang diikuti oleh seluruh warga sekolah baik guru, karyawan dan peserta didik dapat dilihat di video […]

    Pengukuhan Peserta Didik Baru TP 2023-2024

    Bertempat di Aula Serbaguna PT Pusri Palembang, sejumlah 331 orang calon peserta didik dikukuhkan sebagai peserta didik baru Tahun Pelajaran 2023-2024. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 29 Juli 2023 dan dihadiri oleh pejabat Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan, Pengurus Komite, Orang tua Wali peserta didik, guru, karyawan dan peserta didik. Kegiatan yang dimulai pada pukul […]

    MPLS Untuk Bantu Siswa Baru Beradaptasi di Lingkungan Baru

    SMA Plus Negeri 17 Palembang mengadakan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) pada hari Senin s.d Kamis, 10 s.d 13 Juli 2023 yang dikuti oleh seluruh Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023-2024. MPLS tahun ini mengusung tema “Melalui MPLS, Mari Kita Wujudkan Profil Pelajar Pancasila“. Kegiatan MPLS tahun ini, disertai berbagai kegiatan Pengenalan Visi Misi Sekolah, […]

    Perpisahan Asrama dan Wisuda Tahfidz Tahun 2023

    Tanggal 21 Juni 2023 menjadi momen berharga peserta didik SMA Plus Negeri 17 Palembang kelas X yang melaksanakan perpisahan asrama sekaligus Wisuda Tahfidz Bagi Hafiz dan juga Hafizah Rabu 21 Juni 2023.  SMA Plus Negeri 17 Palembang mengadakan acara perpisahan asrama dan wisuda habis angkatan 26. Acara ini diawali dengan kata sambutan oleh Diko al-Ghifari […]

    Classmeeting Akhir Semester dan Pesta Putih Hitam 2023

    Setelah melaksanakan seluruh rangkaian ujian seluruh siswa-siswi SMA Plus Negeri 17 Palembang melaksanakan class meeting dan Pesta Putih Hitam (PPH). Dalam rangka memeriahkan acara classsmeeting, OSIS SMA Plus Negeri 17 Palembang mengadakan sebuah acara menarik dan spektakuler yang berlangsung selama dua hari pada hari pertama adalah Indigo 17 yang dimana seluruh siswa-siswi SMA Plus Negeri […]

    Upacara Bendera Peringati Hari Lahir Pancasila

    Dalam rangka memperingati Hari Lahir Pancasila, SMA Plus Negeri 17 Palembang menggelar upacara di Lapangan Upacara, Kamis (01/06/2023). Kegiatan Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila ini dipimpin langsung oleh Kepala SMA Plus Negeri 17 Palembang, Ibu Dra. Hj. Purwiastuti Kusumastiwi, M.M. dengan diikuti oleh seluruh peserta didik kelas X dan XI, guru dan karyawan.   View […]